Bola.net - Malaysia pelatih K. Rajagobal telah meminta media-media di Indonesia untuk menghentikan pemberitaan yang berbau provokatif terkait pertandingan di leg pertama final Piala AFF-Suzuki di Bukit Jalil pada hari Minggu (26/12) lalu.Dia mengatakan pemberitaan tentang pertandingan yang di menangkan Malaysia 3-0 itu sangat provokatif dan dapat mempengaruhi semangat olahraga dan keharmonisan hubungan antara Malaysia dengan Indonesia.
Semua harus menerima bahwa dalam kompetisi olahraga, akan ada yang menang dan ada yang kalah. Rajagobal mengatakan, "Tak seorang pun akan mendapatkan keuntungan dari provokasi-provokasi tersebut."
Ketika Malaysia kalah 1-5 di babak penyisihan grup, ia mengatakan kepada wartawan, "Kami menerima kekalahan dengan tenang walaupun kami mendapat banyak kritikan oleh media-media di sini (di Indonesia),"
"Ketika Indonesia kalah 3-0, kenapa kau (media Indonesia) membuat suatu provokasi seperti itu?" tambahnya.
Rajagobal mengatakan bahwa ia selalu profesional dalam membimbing tim Malaysia dan berharap bahwa media-media dan pendukung Indonesia akan bersikap sama.
Dia kemudian menambahkan keyakinannya bahwa Malaysia akan memenangkan pertandingan kembali dan merebut Piala AFF 2010.
"Sama seperti pelatih Indonesia yang yakin akan kemampuan pemainnya, saya juga optimis dengan kecakapan pihak saya. Mereka telah menunjukkan keterampilan yang sangat baik," katanya.
Wednesday, December 29, 2010
Rajagobal Minta Media Indonesia Hentikan Provokasi
Popular Posts
-
Logo adalah salah satu elemen terpenting dalam sebuah perusahaan. Bahkan karakteristik suatu perusahaan dapat dicerminkan dari sebuah log...
-
LOS ANGELES - Situs berita Fakeawish.com melaporkan bahwa Will Smith jatuh dari tebing di Selandia Baru akhir pekan lalu ketika syuting film...
-
Antonov An-225 Pesawat terbesar di dunia adalah Antonov An-225 Myria. Nama belakang pesawat ini Мрія (Myria) yang dalam bahasa Ukraina b...
-
Ada sebuah Pertanyaan sbb: Jika perusahaan dimana anda bekerja, adalah sebuah perusahaan pembuat SISIR, memberi tugas untuk menjual sisir ...
-
Abstrak Paper ini menyajikan sebuah metode untuk mengontrol pergerakan mouse komputer dengan menggunakan mata manusia. Electro-oculagraphy...
-
Situasi di Papua Barat masih kondusif menyusul prediksi akan terjadi tsunami kecil di Papua, Malut, dan Sulut. Sebagian warga di pesisir pa...
-
ADC ( Analog Digital Converter ) merupakan pengubah data analog menjadi data digital. Yang mana ADC ini akan sangat berguna apabila kita...
-
Dalam film kartun Sponge Bob, setiap tokoh kartunnya memiliki beberapa karakter yang berbeda, dan di tiap karakter itu terdapat beberapa sif...
-
'Blur Building' adalah sebuah karya arsitektur yang dirancang untuk Swiss Expo 2002. Struktur seluas 90x60 meter ini dibangun di ...
-
1.Orang yan g mencintai kamu tidak pernah bisa memberikan alasan kenapa ia mencintai kamu, yang ia tahu dimatanya hanya ada kamu satu²nya. ...



0 comments:
Post a Comment